Khotmil Qur'an, Babinsa Koramil 19/Kuwarasan Kawal Pawai Ta'aruf Ponpes Riyadlotul Anwar

    Khotmil Qur'an, Babinsa Koramil 19/Kuwarasan Kawal Pawai Ta'aruf Ponpes Riyadlotul Anwar
    Babinsa Koramil 19/Kuwarasan Koptu Ngali Muhdi bersama personel Polsek Kuwarasan dan anggota Banser Satkoryon Kuwarasan melaksanakan giat pengamanan dan pengawalan Pawai Ta'aruf Pondok Pesantren Putri Riyadlotul Anwar

    KEBUMEN - Dalam rangka Khotmil Qur'an, Babinsa Koramil 19/Kuwarasan Koptu Ngali Muhdi bersama personel Polsek Kuwarasan dan anggota Banser Satkoryon Kuwarasan melaksanakan giat pengamanan dan pengawalan Pawai Ta'aruf Pondok Pesantren Putri Riyadlotul Anwar desa Kuwarasan Kecamatan Kuwarasan, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa Tengah, Senin, (02/01/2023)

    Kegiatan pawai ta'aruf dengan menaiki kuda joged dengan titik start dan finish di halaman Pon-Pes Putri Riyadlotul Anwar ini menempuh jarak kurang lebih 6 Km dengan cara berkeliling kampung dan para peserta ini juga didampingi para orang tua dan ustad / ustadzah.

    "Alhamdulillah seluruh rangkaian kegiatan pawai ta'aruf yang mayoritas di ikuti oleh anak anak ini berjalan dengan lancar tertib dan aman", pungkas Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Koptu Ngali Muhdi.

    Redaksi: Pendim 0709/Kebumen

    kebumen jateng
    Nurfaizin

    Nurfaizin

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Sinergitas, Koramil Dan Polsek Kuwarasan...

    Artikel Berikutnya

    Awali Tahun Baru 2023, Babinsa Koramil 19/Kuwarasan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Tags